Anggota Bawaslu Kaltim Jelaskan Roadmap Kewaranan Tahapan Pemungutan dan Penghitungan Suara serta Pengawasan Rekapitulasi
|
Balikpapan, Bawaslu Kaltim - Anggota Bawaslu Kaltim Daini Rahmat, Galeh Akbar Tanjung dan Wamustofa Hamzah ajak Bawaslu Kabupaten/Kota diskusi dan menjelaskan Roadmap Kerawanan Tahapan Pemungutan Suara dan Penghitungan Suara serta Pengawasan Rekapitulasi Suara yang di Gelar di Balikpapan, Jumat (02/02/24)
Pada kesempatan ini Daini Rahmat jelaskan Klaster Kerawanan Pra Pemungutan Suara potensi masalahnya apa saja, regulasi yang dijalankan seperti apa, aktornya siapa aja, jenis pelanggarannya apa dan solusi yang bisa kita lakukan untuk menyelesaikan masalah tersebut seperti apa. Harapannya Bawaslu Kabupaten/Kota bisa menjelskan ini kepada Panwascam yang bekerja dilapangan
Melanjutkan dari Daini Rahmat, Galeh Akbar Tanjung juga menjelaskan terkait Pengawasan Rekapitulasi itu apa saja yang bisa kita lakukan seperti kita jelaskan kepada Panwascam terkait mekanisme kerjanya seperti apa, Potensi kecurangan dalam rekapitulasi itu apa saja dan langkah-langkah mengatasi kecurangan yang bisa kita lakukan bagaimana.
Terakhir Wamustofa Hamzah hanya ingin memberikan semangat bahwa, sebentar lagi memasuki masa-masa krusial yang dimana Pemilu tinggal hitungan hari. Tetap semangat dan jaga kesehatan untuk kita semua! Salam Awas

Foto : Anggota Bawaslu Kaltim
Melanjutkan dari Daini Rahmat, Galeh Akbar Tanjung juga menjelaskan terkait Pengawasan Rekapitulasi itu apa saja yang bisa kita lakukan seperti kita jelaskan kepada Panwascam terkait mekanisme kerjanya seperti apa, Potensi kecurangan dalam rekapitulasi itu apa saja dan langkah-langkah mengatasi kecurangan yang bisa kita lakukan bagaimana.
Terakhir Wamustofa Hamzah hanya ingin memberikan semangat bahwa, sebentar lagi memasuki masa-masa krusial yang dimana Pemilu tinggal hitungan hari. Tetap semangat dan jaga kesehatan untuk kita semua! Salam Awas
Penulis : Firanty Maulidani